TIPS DAN TRIK MENJADI MC PROFESIONAL

Ketika seseorang memandu sebuah acara, sesungguhnya banyak persyaratan dan aturan main yang harus dipenuhi. Menjadi pemandu acara atau yang biasa dikenal dengan Master of Ceremony (MC), sejatinya bukan sekedar membaca susunan acara. Selain mengatur jalannya acara sesuai rundown yang sudah ditentukan, seorang MC juga dituntut bisa menciptakan susasana yang...

United Breaks Guitars: Bentuk Kegagalan Penanganan Krisis

Pendahuluan United Breaks Guitars adalah sebuah lagu dan video musik yang menggambarkan buruknya penanganan keluhan customer. Kasus tersebut menimpa penumpang United Airlines, Dave Carroll, seorang musisi asal Kanada. Carroll melakukan komplain atas gitarnya yang rusak akibat penanganan bagasi yang tidak baik. Namun pihak maskapai tidak merespon hal tersebut dengan...

“Sexy Killers” dan Tantangan Komunikasi Industri Pertambangan

Dunia pertambangan pernah digemparkan oleh sebuah film dokumenter yang bertajuk “sexy killers”.  Film garapan watchdoc itu tayang untuk kali pertama tanggal 5 April 2019 silam. Berdurasi 88 menit, film itu mencoba mengulas pertambangan batubara dari berbagai perspektif. Dari mulai dampak tambang bagi lingkungan dan kehidupan manusia, khususnya rakyat kecil,...

Pendekatan Stakeholder dalam Manajemen Krisis

Mengacu pendapat Lerbinger (1997) dalam Ndlela (2019, p. 6),  ada tiga karakteristik krisis, yaitu suddenness, uncertainty, time compressions. Pendapat tersebut mengisyaratkan bahwa krisis merupakan keadaan yang bisa terjadi kapan saja dan menimpa siapa saja, baik organisasi maupun perorangan. Oleh karena itu, menyiapkan diri dengan manajemen krisis merupakan langkah penting...

PEMULIHAN REPUTASI PASCA KRISIS

Reputasi menurut The Penguin English Dictionary dalam Griffin (2014, p. 2) adalah keseluruhan kualitas ataupun karakter yang dilihat, dinilai dan diakui oleh pihak lain. Sedangkan krisis menurut Publicly Available Specification (PAS 200) adalah suatu kondisi yang tidak normal, tidak stabil, dan bersifat kompleks yang mengancam reputasi dan keberadaan sebuah...

Pekerja Perempuan di Tambang MEMAKNAI EMANSIPASI TANPA RETORIKA

“Aku tidak paham makna emansipasi. Aku kerja dan berkarya demi masa depan anak-anak, bukan untuk sebuah emansipasi”. Kalimat sederhana namun penuh makna itu, disampaikan Umandia (49), perempuan yang sudah 26 tahun bekerja sebagai operator alat berat di tambang PT Kaltim Prima Coal (KPC). Umandia hanyalah satu dari ratusan operator...

CALEG PEREMPUAN DAN DOMINASI PEMILIH PEREMPUAN

Deretan gambar calon legislatif (Caleg) perempuan menghiasi setiap sudut kota di tanah air. Sekilas nampak jumlah mereka tidak berbeda jauh dengan caleg laki-laki. Meski jika dilihat dari data riil, bisa dipastikan jumlah caleg perempuan masih lebih sedikit dibanding caleg laki-laki. Sebab, kuota yang tersedia untuk caleg perempuan memang hanya...

Memaknai Sebuah Emansipasi (Tribun Kaltim, 21 April 2015)

21 April merupakan tanggal yang cukup penting bagi kaum perempuan Indonesia. Tanggal tersebut diakui sebagai hari peringatan kebangkitan kaum perempuan melawan diskriminasi gender, dengan mengusung label “Hari Kartini”. Pertanyaan yang muncul kemudian adalah bagaimana kaum perempuan memaknai peringatan hari bersejarah tersebut? Sejumlah organisasi perempuan dan lembaga-lembaga baik swasta maupun...
error: Content is protected !!