PEREMPUAN NU BICARA TAMBANG
Kegelisahan warga NU pasca keputusan PBNU menambang mendorong mereka melakukan berbagai aksi, salah satunya dengan menggelar diskusi. Fatayat NU sebagai salah satu badan otonom turut ambil bagian dalam aksi tersebut. Dimotori oleh Pimpinan Wilayah (PW) Fatayat NU Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), diskusi bertajuk Perempuan NU Bicara Tambang digelar 2 Agustus lalu.
Dalam diskusi tersebut, PW Fatayat NU DIY menghadirkan Zulfatun Mahmudah, praktisi pertambangan, Wasingatu Zakiyah, Board Publish What You Pay Indonesia, dan Hijrotul Maghfiroh, Sekretaris Hubungan Internasional PBNU. Bagi peserta yang membutuhkan materi presentasi, silakan klik link berikut.
Untuk narasi lengkap, bisa dibaca di https://zulfatunmahmudah.id/?p=963 dan https://zulfatunmahmudah.id/?p=996.